Tag: Yayasan Penggak Men Mersi
Sangat jarang ada festival yang memiliki konsep mendidik. RBF salah satu di antara festival yang mampu menjembatani anak-anak meraih masa depan yang lebih baik.
Ratusan anak-anak dari tingkat TK hingga SMP se-Kota Denpasar mengikuti permainan tradisional dalam ajang Rare Bali Festival sekaligus merayakan Hari Anak Nasional yang diselenggarakan oleh Yayasan Penggak Men Mersi bekerja sama dengan Sanggar Kukuruyuk, di Taman Budaya Bali, Denpasar, Selasa (23/7).
DENPASAR, NusaBali - Memperingati Hari Anak Nasional, Yayasan Penggak Men Mersi bekerja sama dengan sejumlah komunitas termasuk Sanggar Kukuruyuk milik Made Taro akan menggelar Rare Bali Festival pada 23-24 Juli 2024.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)